Woodchester Cluster @Deltamas

Posted by Ads78 on

Woodchester Cluster @Deltamas


Woodchester merupakan cluster paling awal di distrik woodspring, woodcheater menggunakan konsep desain cozy minimalist. Keistimewaan dari woodchester adalah lokasinya yang sangat strategis, dekat Kampus ITSB, Korean Eduplex (K-Eduplex) dan Sekolah Pangudi Luhur. Kelebihan lainnya dari cluster Woodchester yaitu lebar jalan ROW 9 meter, semua unit menghadap ke utara dan selatan, tidak ada istilah unit tusuk sate. dan berlokasi dekat dengan club house Woodspring.

Woodchester menawarkan 2 tipe rumah 2 lantai, yaitu tipe 89/98 dan 68/84. Kehadiran Woodchester di tujukan untuk memenuhi kebutuhan hunian di sekitar Kota Deltamas khususnya bagi pebisnis di kawasan Greenland International Industrial Center (GIIC)maupun bagi keluarga yang mendambakan memiliki rumah impian yang ideal.


Dengan memilih untuk tinggal di Cluster Woodchester yang di desain dengan mumpuni, dilengkapi sarana dan prasarana yang lengkap, menjadikan woodchester menjadi sebuah rumah hunian yang memberikan kenyamanan bagi para penghuninya.

Woodchester di jual dengan Harga yang sangat terjangkau dan bersaing dengan rumah sejenis di sekitar delta mas, dengan kelengkapan dan masa depan yanh cerah, kota delta mas menjadi pilihan ideal bagi millenial yang masih mencari hunian dengan keunggulan lokasi yang menunjang kehidupan moderen masa kini.

Sebagai pengembang Sinar Mas berkomitmen untuk membangun green building dan menerapkan green architecture dalam setiap produk propertinya. Lalu Penataan kawasan ini pun dirancang dengan sangat matang sehingga nampak rapi sempurna.

Spesifikasi bangunan Woodchester adalah : pondasi mini pile, atap rangka baja ringan, genteng beton flat berwarna serta lantai keramik tile. Untuk kusen dengan Alumunium & PVC, pintu Solid Engineering Wood, plafond gypsum San triplek, untuk air bersih dari PDAM, listrik 2200W.

Baca Juga : prospek Bisnis Kontrakan

Woodchester juga merupakan produk investasi yang menguntungkan, karena lokasi super strategis, akses tol Cikampek , via delta mas KM 37. Cikarang, Kabupaten Bekasi, Jawa barat. Dengan perkembangan infraatruktur yang sedang giat di bangun dan makin padatnya cikarang sebagai kawasan industri membuat memiliki unit di Woodchester seperti berlian yang akan sangat berharga di masa depan.

Previous
« Prev Post

No comments:

Post a Comment